×

Beranda Jogja's video: Jagaddhita Sumbu Filosofis by The Ambarrukmo Yogyakarta

@Jagaddhita Sumbu Filosofis by The Ambarrukmo Yogyakarta
“Sangkan Paraning Dumadi” ; dari mana manusia berasal, dari mana ia ada dan kemana tujuannya kan kembali. Mengembara dalam bentangan semesta, ragaku berdaya, sukmaku berupaya. Langkahku menelusuri, menelisik, menyelami makna “Sumbu Filosofis Yogyakarta”, isyarat akan harmoni alam dan selarasnya jiwa. Kembali utuh dalam pijakan arta daya, menuju kesempurnaan, menggapai arti hayat sejati. Kumulai memahami nilai yang kudapati, Aku.. adalah hamba-Nya.. cendekia bijaksana pengelana makna. Persembahan dari hati Royal Ambarrukmo, Plaza Ambarrukmo, Grand Ambarrukmo, dan Porta Hotel untuk turut melestarikan makna mendalam Sumbu Filosofis Yogyakarta dan membuka kembali wawasan akan bangunan cagar budaya pembentuk karakter Yogyakarta. Berlatar keagungan Pantai Parangkusumo, Cepuri Parangkusumo, Panggung Krapyak, Alun-alun Lor Kraton Yogyakarta, Tugu Pal Putih, dan Gunung Merapi yang terbentang dalam satu garis linear imajiner Jogja, selatan hingga utara. Busana kontemporer dengan kain tenun lurik tradisional karya Phillipis Wardono

2

0
Beranda Jogja
Subscribers
5.9K
Total Post
115
Total Views
6.7K
Avg. Views
281.1
View Profile
This video was published on 2020-07-01 09:57:32 GMT by @Beranda-Jogja on Youtube. Beranda Jogja has total 5.9K subscribers on Youtube and has a total of 115 video.This video has received 2 Likes which are lower than the average likes that Beranda Jogja gets . @Beranda-Jogja receives an average views of 281.1 per video on Youtube.This video has received 0 comments which are lower than the average comments that Beranda Jogja gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Beranda Jogja #lakuningambarrukmo #theambarrukmo #jogjaistimewa “Sangkan has been used frequently in this Post.

Other post by @Beranda Jogja