×

Judika Entertainment 's video: Axin Zay - Semua Rasa Official Music Video

@Axin Zay - Semua Rasa (Official Music Video)
Semua Rasa menjadi single debut Axin Zay sebagai solois di panggung musik Indonesia. Dibawah bendera label PT Dua Anak Deo, label yang didirikan oleh Duma Riris Silalahi dan Judika, Lagu ini mengangkat tema hubungan dua insan yang dipisahkan oleh jarak dan memiliki kerumitan dengan kepercayaan. Jarak yang jauh membuat kesetiaan orang yang disayangi mulai dipertanyakan. Lagu ini diciptakan oleh Ecky Banbaroesa. “Aku ijin ke Bang Ecky untuk bisa menambahkan sedikit liriknya, supaya soul akunya juga bisa masuk didalam lagu ini”, tutur Axin saat ditanya mengenai proses pemilihan lagu ini sebagai single debutnya. Pay Burman Siburian atau yang lebih dikenal sebagai Pay, juga terlibat dalam single debut Axin ini sebagai pengisi lead guitar. “Sudah berteman sejak awal dan begitu mendengarkan lagunya yang Catchy dengan balutan nuansa Pop Rock, menjadi tertarik untuk mengisi part lead guitarnya di lagu ini”, papar Pay saat ditanya alasan mau terlibat di lagu Semua Rasa ini. “Selain itu suara Axin telah teruji di Ajang X-Factor Indonesia 2021, tentang teknik dan kemampuan bernyanyi sudah pasti tidak diragukan lagi. Axin itu dokter rocker pertama yang penampilannya tidak urak-urakan. Lagu pop rock dengan balutan musical yang modern dan easy listening, cocok menjadi single pertamanya”, Pay kembali menambahkan. Disutradarai Ozan Ruz, Music Video yang menceritakan tentang perjuangan seorang pria yang membela dan menjaga pasangannya dengan sepenuh hati, memperlihat kemampuan Axin dalam berakting. “Tidak mudah memerankan tokoh di Music Video ini. Bang Ozan sangat membantu mengarahkan saya dalam berakting”, kata Axin saat ditanya mengenai Music Video dari Semua Rasa ini. Single Semua Rasa oleh Axin Zay dirilis di bawah naungan label PT Dua Anak Deo, bisa didengarkan di semua digital streaming platform (DSP) mulai tanggal 22 September 2023. Song Credits: Artist: Axin Zay Title: Semua Rasa Executive Producer: Duma Riris Silalahi Music Producer & Arranger: Ecky Banbaroesa Composer: Ecky Banbaroesa Lyrics: Ecky Banbaroesa, Axin Zay Lead Guitar: Pay Burman Vocal Director: Tanya Ditaputri Backing Vocal: Tanya Ditaputri Mixing & Editing: Ecky Banbaroesa Mastering: Stephan Santoso Video Credits: Written & Directed: Ozan Ruz Editor: Ozan Ruz Coloris: Zabrik cam Music Scoring: Ecky Banbaroesa Director Of Photography: Harry Ferdian Focus Puller: Fariz Stanzah Assistant Camera: Zabrik Cam Gaffer: Parjo Setiawan Art Director: Iway Assistant Director: Marlina Marpaung Make Up: Ciiyulii & Neng Siti Make Up Effect: Davis Wardrobe: Ciiyulii Action Choreography: Herri Pras Cast: Main Talent: Axin Zay, Assila Corina Talent Stunt: Herri Pras, Irfan Bp, Derry Suheri Winowoda, Hendra, Muhammad Rizki Nusti, Muhammad Dihya, Redo Siska, Cipta, Imad Guitar Talent: Aiman Alwahdy Contact Person DAD MANAGEMENT +62 811-9596-000 (Jesselyne Stephanie) Judika & Judika Entertainment Instagram Account : https://www.instagram.com/jud1ka https://www.instagram.com/judika.entertainment DAD Entertainment Instagram Account : https://www.instagram.com/dad.duaanakdeo Subscribe Judika Entertainment : http://bit.ly/SubsJudikaOfficial Subscribe Judika Duma : https://bit.ly/SubsJudikaDuma Subscribe Judika TV : http://bit.ly/SubsJudikaTv Subscribe DAD Entertainment : http://www.youtube.com/c/DADEntertainment Subscribe DUMA JUDIKA FAMILY : http://www.youtube.com/c/DUMAJUDIKAFAMILY Judika Entertainment's Youtube is under management of: dr.m

334

71
Judika Entertainment
Subscribers
4.3M
Total Post
488
Total Views
167M
Avg. Views
605.1K
View Profile
This video was published on 2023-09-20 10:30:10 GMT by @Judika-Entertainment- on Youtube. Judika Entertainment has total 4.3M subscribers on Youtube and has a total of 488 video.This video has received 334 Likes which are lower than the average likes that Judika Entertainment gets . @Judika-Entertainment- receives an average views of 605.1K per video on Youtube.This video has received 71 comments which are lower than the average comments that Judika Entertainment gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Judika Entertainment #axinzay #semuarasa #xfactor #newsingle #lagubaruindonesia has been used frequently in this Post.

Other post by @Judika Entertainment