×

Bang Denz's video: Kampung Budaya Sindang Barang Kabupaten Bogor Memperkenalkan Adat dan Seni Budaya Sunda

@Kampung Budaya Sindang Barang Kabupaten Bogor Memperkenalkan Adat dan Seni Budaya Sunda
Rabu 27 januari 2021 Kampung Budaya Sindang barang adalah salah satu destinasi wisata yang ada di Kabupaten Bogor, tepatnya di desa Pasir Erih kecamatan Tamansari. salah satu alasan dibuatnya tempat wisata alam tersebut yaitu untuk Mengenalkan berbagai macam kebudayaan khas Jawa barat khususnya Bogor Ukat Sukatma selalu kokolot atau sesepuh di kampung budaya tersebut menjelaskan, bahwa dahulunya Sindang Barang lebih dikenal dengan kampung adat, namun seiring berjalannya waktu kini Sindang barang telah dirubah menjadi kampung budaya. Dimana maksud perubahan tersebut yaitu mereka ingin memperkenalkan seni budaya dan tradisi kampung Sindang barang. Banyak yang bisa diperkenalkan kepada masyarakat luar terkait seni budaya dan tradisi yang ada disana, misalnya dari bangunan-bangunan yang ada, hampir semua bangunan disana berbentuk Gadog Bangkong. Dan disamain memperkenalkan permainan tradisional seperti engrang, lalu ada juga kegiatan atau tradisi disana yang diperkenalkan, misalnya sereuntaun, dan masih banyak lagi. Sereuntaun menurut Ukat kalo di kampung adat biasanya untuk merayakan panen padi, sedangkan kalo di kampung budaya Sindang barang yaitu untuk merayakan hari tahun baru Islam. Seni budaya tersebut adalah sesuatu yang menjadi daya tarik bagi para pengunjung tempat wisata ini, bahkan di sana juga diadakan latihan tari jaipong untuk umum yang tidak dikenakan biaya pelatihan, begitupun dengan latihan pencak silat Cimande, pencak silat yang memang menjadi ciri khas urang Bogor. Dan yang lebih menarik lagi, bahwa disana ada jembatan kayu yang membentang di hamparan sawah menuju sebuah gazebo besar yang disana terdapat bale- bale untuk para tamu beristirahat. Kampung Sindang barang ini dipercaya sebagai kampung tertua di kabupaten Bogor, yang informasi dari para orang tua bahwa Sindang barang sudah ada sejak abad 12. Sindang barang itu sendiri yaitu sebuah kerajaan Sunda dengan ibukotanya adalah kuta barang. Pembuatan jalan di pesawahan terbuat dari kayu dan bale bale buat istirahat para tamu tamu lesehan. Yang bertempat di Kp. Budaya sindang barang. Desa Pasir Eurih Kec. Taman Sari Kab. Bogor Ikuti juga halaman kami di Facebook : https://www.facebook.com/Jurnalcakrawalatv

4

0
Bang Denz
Subscribers
96.9K
Total Post
65
Total Views
1.7M
Avg. Views
23.2K
View Profile
This video was published on 2021-01-28 14:23:37 GMT by @Jurnal-Cakrawala-TV on Youtube. Bang Denz has total 96.9K subscribers on Youtube and has a total of 65 video.This video has received 4 Likes which are lower than the average likes that Bang Denz gets . @Jurnal-Cakrawala-TV receives an average views of 23.2K per video on Youtube.This video has received 0 comments which are lower than the average comments that Bang Denz gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Bang Denz #wisata #kampungbudayasindangbarang #sindangbarang #bogor #budayasunda #adatsunda #jurnalcakrawala has been used frequently in this Post.

Other post by @Jurnal Cakrawala TV