×

Katadata Indonesia's video: Lagu Halo-Halo Bandung Diduga Dijiplak Jadi Helo Kuala Lumpur

@Lagu 'Halo-Halo Bandung' Diduga Dijiplak Jadi 'Helo Kuala Lumpur'
KATADATA - https://www.katadata.co.id Warganet dihebohkan dengan lagu berjudul ‘Helo Kuala Lumpur’ yang diunggah kanal YouTube berbahasa Melayu, Lagu Kanak TV. Lagu tersebut diunggah pada 27 Mei 2020, namun ramai diperbincangkan di media sosial sejak Senin (11/9). Pasalnya, Helo Kuala Lumpur memiliki nada dan melodi yang mirip dengan lagu Halo-Halo Bandung karya Ismail Marzuki pada 1946. Perbedaannya terdapat pada lirik lagu, yang diubah menjadi ‘Hello Kuala Lumpur, Ibu Kota keriangan, Helo Kuala Lumpur, kota kenang-kenangan’. Menanggapi isu ini, Kemendikbudristek telah melaporkan akun YouTube Lagu Kanak TV terkait pelanggaran hak cipta pada Rabu (13/9). Kasus ini akan ditindaklanjuti oleh YouTube Indonesia atas dugaan penjiplakan lagu nasional. ====================================================== Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia. Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/ Twitter : https://twitter.com/katadatacoid Tiktok : https://www.tiktok.com/@katadatacoid Spotify : https://spoti.fi/3ipaxGY

14

30
Katadata Indonesia
Subscribers
154K
Total Post
5.3K
Total Views
1.2M
Avg. Views
11K
View Profile
This video was published on 2023-09-14 09:35:27 GMT by @Katadata-Indonesia on Youtube. Katadata Indonesia has total 154K subscribers on Youtube and has a total of 5.3K video.This video has received 14 Likes which are lower than the average likes that Katadata Indonesia gets . @Katadata-Indonesia receives an average views of 11K per video on Youtube.This video has received 30 comments which are higher than the average comments that Katadata Indonesia gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Katadata Indonesia #Katadata #KatadataIndonesia Pantau has been used frequently in this Post.

Other post by @Katadata Indonesia