×

Mutia Senja's video: Selamat Pulang Ajib Rosidi Baca Puisi Hari Tuaku

@Selamat Pulang, Ajib Rosidi! (Baca Puisi Hari Tuaku)
Artwork video: Alfin Rizal Pembaca puisi: Mutia Senja HARI TUAKU —Ajib Rosidi Pabila hari tuaku tiba, kelak suatu masa Kacamata tebal atas hidung, bersenandung Menembangkan lelakon lama. Lalu tersenyum Memandang bayangan atas kaca jendela Yang putih warnanya, sampai pun alis, bulu mata Maka namamu 'kan kusebut, dengan bibir gemetar Bagai ayat kitab suci, tak sembarang boleh terdengar Namun kala itu yang empunya nama entah di mana Apakah lagi menyulam, duduk bungkuk atas kursi rotan Ataukah sedang menimang cucu, mungkin pula telah lama Aman berbaring dalam tilam penghabisan. Dan pabila giliranku tiba, telentang Dengan kedua belah tangan bersilang Sebelum Sang Maut menjemput Sekali lagi namamu 'kan kusebut, lalu diam. Mati.

15

0
Mutia Senja
Subscribers
1.3K
Total Post
218
Total Views
20.9K
Avg. Views
347.7
View Profile
This video was published on 2020-07-30 13:08:17 GMT by @Mutia-Senja on Youtube. Mutia Senja has total 1.3K subscribers on Youtube and has a total of 218 video.This video has received 15 Likes which are lower than the average likes that Mutia Senja gets . @Mutia-Senja receives an average views of 347.7 per video on Youtube.This video has received 0 comments which are lower than the average comments that Mutia Senja gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.

Other post by @Mutia Senja