×

Putra Kapuas's video: Penjelasan Lengkap Mahfudzot 2 KMI - Bagian 9

@Penjelasan Lengkap Mahfudzot 2 KMI - Bagian 9
Penjelasan kata per kata Mahfuzhat Kelas 2 KMI Gontor tentang الصدق (Kejujuran). الصِّدْقُ Kejujuran ************************** عَلَيْكَ بِالصِّدْقِ فِيْ كُلِّ الْأُمُوْرِ لَا # تَكْذِبْ فَأَقْبَحُ مَا يُزْرِيْ بِكَ الْكَذِبُ Hendaklah engkau berlaku jujur dalam setiap perkara Janganlah berbohong karena seburuk-buruk cela bagimu adalah kebohongan لَا يَكْذِبُ الْمَرْأُ إِلَّا مِنْ مَهَانَتِهِ # أَوْ عَادَةِ السُّوْءِ أَوْ مِنْ قِلَّةِ الْأَدَبِ Tidaklah seseorang itu berbohong melainkan disebabkan oleh kerendahan moralnya Ataupun kebiasaan buruknya maupun kekurang-beradabannya Hadis terkait kejujuran: عَلَيْكُمْ بِالصِّدْقِ ، فَإِنَّ الصِّدْقَ يَهْدِيْ إِلَى الْبِرِّ ، وَإِنَّ الْبِرَّ يَهْدِيْ إِلَى الْجَنَّةِ ، وَمَا يَزَالُ الرَّجُلُ يَصْدُقُ وَيَتَحَرَّى الصِّدْقَ حَتَّى يُكْتَبَ عِنْدَ اللهِ صِدِّيْقًا ، وَإِيَّاكُمْ وَالْكَذِبَ ، فَإِنَّ الْكَذِبَ يَهْدِيْ إِلَى الْفُجُوْرِ ، وَإِنَّ الْفُجُوْرَ يَهْدِيْ إِلَى النَّارِ ، وَمَا يَزَالُ الرَّجُلُ يَكْذِبُ وَيَتَحَرَّى الْكَذِبَ حَتَّى يُكْتَبَ عِنْدَ اللهِ كَذَّابًا "Hendaklah kalian selalu berlaku jujur, karena kejujuran membawa kepada kebaikan, dan kebaikan mengantarkan seseorang ke Surga. Dan apabila seorang selalu berlaku jujur dan tetap memilih jujur, maka akan dicatat di sisi Allâh sebagai orang yang jujur. Dan jauhilah oleh kalian berbuat dusta, karena dusta membawa seseorang kepada kejahatan, dan kejahatan mengantarkan seseorang ke Neraka. Dan jika seseorang senantiasa berdusta dan memilih kedustaan maka akan dicatat di sisi Allâh sebagai pendusta (pembohong)." (Muttafaq Alaih).

5

0
Putra Kapuas
Subscribers
10.5K
Total Post
81
Total Views
146.5K
Avg. Views
3.3K
View Profile
This video was published on 2020-04-14 17:54:05 GMT by @Putra-Kapuas on Youtube. Putra Kapuas has total 10.5K subscribers on Youtube and has a total of 81 video.This video has received 5 Likes which are lower than the average likes that Putra Kapuas gets . @Putra-Kapuas receives an average views of 3.3K per video on Youtube.This video has received 0 comments which are lower than the average comments that Putra Kapuas gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Putra Kapuas # # #Mahfuzhot #Gontor #BahasaArab has been used frequently in this Post.

Other post by @Putra Kapuas