×

Radar Jogja Channel's video: Gedung Dekranasda Sleman Diresmikan Semi Virtual

@Gedung Dekranasda Sleman Diresmikan Semi Virtual
Akhirnnya Gedung Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Sleman diresmikan Selasa (9/2). Pelaksanaan Grand launching dilakukan semi virtual oleh Bupati Sleman Sri Purnomo dengan menekan tombol secara simbolis sebagai tanda telah dibukanya gedung baru tersebut serta menandatangani prasasti. Dalam sambutannya Sri Purnomo (SP) mengungkapkan, produk yang dijual di Dekranasda Kabupaten Sleman mempunyai kualitas yang cukup baik dan tak kalah dengan produk-produk lainnya. Maka Sri Purnomo berharap gedung Dekranasda ini bisa digunakan untuk mempromosikan produk-produk yang ada di kabupaten Sleman. “Sehingga harapannya kualitas produk UMKM kita meningkat dan berdaya saing, kemudian dapat meningkatkan kesejahteraan pelaku UMKM di Kabupaten Sleman,” ujarnya. Pada kesempatan tersebut SP beserta jajarannya menyempatkan diri melihat-lihat berbagai produk UMKM yang dijual di tempat tersebut. Ketua Dekranasda Kabupaten Sleman, Kustini Sri Purnomo menyampaikan bahwa gedung tersebut nantinya akan difungsikan untuk mempromosikan produk kerajinan Sleman kepada masyarakat, baik domestik maupun nasional. “Saat ini terdapat 100 produk UMKM, termasuk 15 di antaranya merupaka produk makanan dan minuman,” ungkapnya. (naf) . . VIDEOGRAFER : HUMAS FOR RADAR JOGJA VIDEOEDITOR : GANIFIANTO/RADAR JOGJA . Ikuti juga akun kami: Instagram : @radarjogja Line : radarjogjaofficial Twitter : @radarjogja Website : radarjogja.jawapos.com/ . Alamat : Jl. Ring Road Utara no.88 (Barat Polda DIY), Yogyakarta 55281 Telpon : (0274) 4477785 Radar Jogja Channel tidak bertanggung jawab atas isi komentar yang ditulis. Komentar sepenuhnya akan menjadi tanggung jawab komentator sebagaimana diatur dalam UU ITE.

2

2
Radar Jogja Channel
Subscribers
62.6K
Total Post
3.7K
Total Views
94.7K
Avg. Views
444.7
View Profile
This video was published on 2021-02-10 20:28:58 GMT by @Radar-Jogja-Channel on Youtube. Radar Jogja Channel has total 62.6K subscribers on Youtube and has a total of 3.7K video.This video has received 2 Likes which are lower than the average likes that Radar Jogja Channel gets . @Radar-Jogja-Channel receives an average views of 444.7 per video on Youtube.This video has received 2 comments which are higher than the average comments that Radar Jogja Channel gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.

Other post by @Radar Jogja Channel