×

Redaksi Madutv's video: HARGA KEDELAI IMPORT TERUS NAIK UKURAN TAHU DAN TEMPE SEMAKIN MENGECIL

@HARGA KEDELAI IMPORT TERUS NAIK, UKURAN TAHU DAN TEMPE SEMAKIN MENGECIL
Banyuwangi - Sudah Hampir Satu Minggu Tepatnya Sejak 19 Oktober, Harga Kedelai Import Terus Mengalami Kenaikan. Kini Harga Bahan Utama Pembuatan Tahu Dan Tempe Itu Telah Tembus Harga Empat Belas Ribu Rupiah Dari Harga Sebelumnya Tiga Belas Riburupiah Sementara Untuk Kedelai Lokal Harga Perkilogram Nya Mencapai Sebelas Ribu Lima Ratus Rupiah Dari Harga Sebelumnya Yang Hanya Sembilan Ribu Dengan Naiknya Harga Kedelai Ini Membuat Pengusaha Dan Pengerajin Tahu Tempe Memutar Otak Agar Usahanya Tetap Berjalan Dan Tidak Gulung Tikar Para Pengusaha Dan Pengerajin Tahu Tempe Terpaksa Mengurangi Ukuran Menjadi Lebih Kecil Hal Tersebut Dilakukan Lantaran Mereka Enggan Menaikan Harga Tahu Tempe Karena Takut Pelanggan Beralih Ke Pedagang Lain Selain Itu Juga Mereka Merasa Iba Kepada Para Pelanggan Karena Perekonomian Masih Belum Sepenuhnya Membaik Paska Pandemi Covid 19 Salah Satu Pembuat Tahu Tempe Samiatun Yang Sudah Puluhan Tahun Membuat Tahu Tempe Ini Mengakui Jika Dirinya Tidak Dapat Berbuat Banyak Dengan Naiknya Kedelai Dirinya Hanya Dapat Mengurangi Ukuran Tahu Tempe Beberapa Garam Untuk Tempe Bungkusan Sedangkan Untuk Tempe Potong Ia Mengurangi Ukuran Hingga Satu Cm Samiatun Bersama Suaminya Romlan Yang Tinggal Di Dusun KopenDesa Genteng KulonKecamatan Genteng Banyuwangi Jawa Timur Ini Mengurangi Ukuran Tempenya Namun Juga Terkadang Ia Mendapat Protes Dari Pelanggannya Karena Pelanggan Juga Tidak Mengetahui Jika Harga Kedelai Terus Merangkak Naik

1

0
Redaksi Madutv
Subscribers
23.2K
Total Post
21.2K
Total Views
18K
Avg. Views
183.9
View Profile
This video was published on 2022-10-28 00:11:50 GMT by @Redaksi-Madutv on Youtube. Redaksi Madutv has total 23.2K subscribers on Youtube and has a total of 21.2K video.This video has received 1 Likes which are lower than the average likes that Redaksi Madutv gets . @Redaksi-Madutv receives an average views of 183.9 per video on Youtube.This video has received 0 comments which are lower than the average comments that Redaksi Madutv gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Redaksi Madutv #madutvnusantara #madutvdigital #wartamadutv #tvpesantrenjatim #madinululum #madutvnusantara #beritaterkini #beritaterbaru #beritaupdate #beritahariini #banyuwangi #hargapasar #kedelai has been used frequently in this Post.

Other post by @Redaksi Madutv