×

Sama Nugraha's video: Wisata Sejarah Makam Pahlawan Nasional Dan Rumah Singgah Cut Nyak Dien Di Sumedang

@Wisata Sejarah Makam Pahlawan Nasional Dan Rumah Singgah Cut Nyak Dien Di Sumedang
video kali ini kita akan berwisata sejarah ke makam pahlawan nasional dan juga rumah singgah cut nyak dien di sumedang. cut nyak dien adalah salah satu pahlawan nasional perempuan yang berasal dari bumi serambi mekah aceh. namun di akhir akhir perjuangannya cut nyak dien di serahkan kepada belanda dan kemudian di buang jauh dari tanah kelahirannya ace ke kota tahu sumedang jawa barat. cut nyak dien tinggal di sumedang kurang lebih sekitar 2 tahun sampai beliau meninggal dunia. cut nyak dien di makamkan di pemakaman keluarga yang terletak di gunung puyuh desa sukajaya kecamatan sumedang selatan kabupaten sumedang. selain makam cut nyak dien yang berada di gunung puyuh kali ini kita juga mengunjungi rumah singgah cut nyak dien yang berada di jalan pangeran soeriaatmadja no. 174 kelurahan regol wetan kecamatan sumedang selatan kabupaten sumedang.

5

2
Sama Nugraha
Subscribers
4.4K
Total Post
223
Total Views
54.1K
Avg. Views
644.1
View Profile
This video was published on 2020-08-31 14:51:01 GMT by @Sama-Nugraha on Youtube. Sama Nugraha has total 4.4K subscribers on Youtube and has a total of 223 video.This video has received 5 Likes which are lower than the average likes that Sama Nugraha gets . @Sama-Nugraha receives an average views of 644.1 per video on Youtube.This video has received 2 comments which are lower than the average comments that Sama Nugraha gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.Sama Nugraha #CutNyakDien #Sejarah #MakamCutNyakDien #RumahSinggahCutNyakDien #RumahCutNyakDien #MakamPahlawan #Pahlawan #PahlawanNasional #PahlawanAceh #Aceh #Sumedang #SamaNugraha has been used frequently in this Post.

Other post by @Sama Nugraha