×

Wirandi Prayogi's video: 35 Tempat Wisata di Jogja yang Wajib Anda Kunjungi 2020

@35 Tempat Wisata di Jogja yang Wajib Anda Kunjungi 2020
Tempat Wisata Di Jogja – Ini dia daftar tempat wisata di Jogja terbaru yang paling bagus dan hits. Dari mulai wisata alam, pantai, kuliner enak, waterpark, wahana bermain anak, hingga tempat nongkrong ada semua disini. Beberapa diantaranya merupakan objek wisata baru yang jarang dikunjungi atau belum terjamah. Bahasa “kerennya” masih virgin atau perawan. Tak bisa dipungkiri bahwa Yogyakarta merupakan salah satu kota tujuan destinasi wisata favorit para wisatawan selain Bali dan Bandung. Hampir setiap akhir pekan atau liburan, Kota Gudeg ini selalu dipadati oleh para traveler mulai dari anak-anak, remaja, sampai orang dewasa. Alasannya mungkin cukup simpel, Jogja adalah kota yang ramah dan nyaman untuk liburan. Akomodasi seperti hotel dan transportasi pun lengkap. Biaya wisata di Jogja juga relatif murah meriah sehingga terjangkau untuk semua kalangan, dari kelas bawah, menengah hingga atas. Namun, sebenarnya ada satu daya tarik mengapa banyak traveler yang suka berkunjung ke Kota Pelajar ini. Apa itu? Ya jelas tempat rekreasinya donk. Boleh dibilang, Jogja merupakan kota wisata yang super lengkap dan menarik. Mulai dari keindahan pegunungan, pantai, alam, kuliner, budaya, edukasi, wahana bermain, sampai kawasan belanja tersedia semua disini. Tinggal pilih deh pokoknya. Nah, karena saking banyaknya tempat wisata di Jogja dan sekitarnya yang terkenal, Anda harus pandai-pandai memilihnya. Untuk membantu Anda, Aneka Wisata telah menyusun rekomendasi tempat wisata baru di Jogja yang sedang naik daun dari mulai nama, lokasi, dan harga tiket masuk. Yuk, simak info wisata-nya berikut ini.

5.3K

0.9K
Wirandi Prayogi
Subscribers
7.5K
Total Post
51
Total Views
1.1M
Avg. Views
20.8K
View Profile
This video was published on 2016-10-23 15:53:21 GMT by @Wirandi-Prayogi on Youtube. Wirandi Prayogi has total 7.5K subscribers on Youtube and has a total of 51 video.This video has received 5.3K Likes which are higher than the average likes that Wirandi Prayogi gets . @Wirandi-Prayogi receives an average views of 20.8K per video on Youtube.This video has received 0.9K comments which are higher than the average comments that Wirandi Prayogi gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.

Other post by @Wirandi Prayogi