×

wiswani amerta 56's video: Gong Gede Untuk Nyanggra Rahina Pagerwesi Di Bali

@Gong Gede Untuk Nyanggra Rahina Pagerwesi Di Bali
Gong Gede Untuk Nyanggra Rahina Pagerwesi Di Bali Gong Gede Adalah barung gamelan yang terbesar yang melibatkan antara 40 sampai 50 orang pemain. Gamelan ini dinamakan Gong Gede karena memakai sedikit-nya 30 macam instrument relatif besar (ukuran bilah, kendang, gong dan cengceng kopyak) Gamelan Gong Gede merupakan paduan unsur-unsur budaya local yang terakumulasi dari masa kemasa. Tabuh-tabuh yang memakai laras pelog dan sesaji. Dan para penabuhnya seperti : ikat kepala (warna hitam) bajunya warna putih disisinya memakai safari hitam berisi symbol, memakai saput oranye dan ditambah dengan membawa keris atau seselet. Ikuti perjalanan kami di bali @wiswani amerta 56 dan tonton video unik nya sampai habis. Semoga Terhibur, Terima Kasih Telah Menonton.

109

8
wiswani amerta 56
Subscribers
118K
Total Post
44
Total Views
6.9M
Avg. Views
72K
View Profile
This video was published on 2022-03-30 02:30:32 GMT by @wiswani-amerta-56 on Youtube. wiswani amerta 56 has total 118K subscribers on Youtube and has a total of 44 video.This video has received 109 Likes which are lower than the average likes that wiswani amerta 56 gets . @wiswani-amerta-56 receives an average views of 72K per video on Youtube.This video has received 8 comments which are lower than the average comments that wiswani amerta 56 gets . Overall the views for this video was lower than the average for the profile.

Other post by @wiswani amerta 56